VIDEO: 4 Korban Selamat KM Ladang Pertiwi Kembali Ditemukan

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Senin, 30 Mei 2022 11:29 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Tim SAR gabungan kembali mengevakuasi empat korban selamat yang berada di dalam manifest KM Ladang Pertiwi, termasuk diantaranya nahkoda kapal . Dengan penemuan ini, total korban selamat yang telah ditemukan, menjadi 21 orang.

Video Terpopuler