VIDEO: Netanyahu Akui Israel Dalangi Serangan Pager di Lebanon
Reuters | Parlando Indonesia
Senin, 11 Nov 2024 13:46 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Israel mengaku sebagai dalang di balik teror serangan pager mematikan, yang terjadi pada September lalu di Lebanon. Serangan ini menewaskan lebih dari 40 orang, dan ribuan orang terluka.