VIDEO: Rupiah Anjlok Dongkrak Harga Minyakita

CNNTV | Parlando Indonesia
Sabtu, 22 Jun 2024 09:30 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Usulan dinaikkannya harga eceran tertinggi atau HET pada minyak goreng rakyat atau Minyakita oleh pemerintah dikeluhkan masyarakat. Pasalnya, harga jual Minyakita di pasaran saat ini sudah cukup tinggi dari HET yang ditetapkan. Jika terus dinaikkan harganya, kondisi ini akan memberatkan masyarakat.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler