VIDEO: Puncak Gunung Es Korupsi di Indonesia?

Parlando Indonesia | Parlando Indonesia
Rabu, 01 Mei 2024 12:58 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Dalam persidangan, terungkap fakta aliran dana dari Kementerian Pertanian ke Syahrul Yasin Limpo dan keluarga. Salah satu yang patut menjadi sorotan adalah 16,6 miliar untuk acara keagamaan, operasional menteri, dan pengeluaran lain. Kita tergabung dengan Peneliti Indonesia Corruption Watch atau ICW, Kurnia Ramadhana.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler