VIDEO:Sidang Sengketa Pileg Dimulai 29 April, MK: Senin Ada 79 Perkara
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Kamis, 25 Apr 2024 18:15 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Usai menuntaskan sengketa Pilpres, Mahkamah Konstitusi akan segera menggelar sidang perkara hasil Pemilihan Umum untuk pemilihan Legislatif. Sidang akan dilaksanakan pada Senin, dengan menggunakan sistem tiga panel.