VIDEO: ASN Diimbau Tidak Gunakan Mobil Dinas untuk Mudik
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Senin, 01 Apr 2024 19:29 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Pemerintah Kabupaten Karawang, Jawa Barat, menyampaikan himbauan kepada aparatur sipil negara, atau ASN, agar tidak menggunakan mobil dinas, dan menyarankan agar menggunakan transportasi umum saat mudik lebaran.