VIDEO: Santri Tewas di Lampung Selatan, Polisi Periksa 11 Saksi

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Rabu, 06 Mar 2024 14:30 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --

Diduga dianiaya seniornya saat mengikuti kegiatan pencak silat seorang santri di Pondok Pesantren Miftahul Huda 606, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung meninggal dunia.


Polisi telah melakukan pemeriksaan terhadap 11 santri terkait meninggalknya korban.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red