VIDEO: Tetangga Sebut Ibu 4 Anak Tewas di Jagakarsa Korban KDRT

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Kamis, 07 Des 2023 14:05 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Tewasnya 4 orang anak di sebuah rumah di Jagakarsa, Jakarta Selatan membuat pemilik kontrakan sangat terpukul.


Menurut pemilik kontrakan, ibu dari 4 anak yang tewas tersebut mengalami luka berat akibat KDRT dan dikenal sebagai pribadi yang tertutup.

Video Terkait
Video Terpopuler