VIDEO: Dubes Palestina Bicara Soal Agresi Israel ke Palestina

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Kamis, 16 Nov 2023 12:45 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --

Situasi kemanusiaan di Gaza, Palestina, makin memburuk, setelah perang pecah sejak 7 Oktober 2023.
Dubes Palestina untuk Indonesia Zuhair Al Shun menegaskan bahwa Palestina saat ini tidak akan membuka komunikasi dengan Israel. Ribuan orang, termasuk warga sipil di Gaza Palestina telah menjadi korban. Dan hingga kini belum ada potensi gencatan senjata dari pihak Israel dan Hamas.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red