VIDEO: Dukung Anies-Imin, IKAPPI Bentuk 'Relawan Pasar'

CNNTV | Parlando Indonesia
Selasa, 07 Nov 2023 23:30 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Pasangan Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar mendapat dukungan dari ikatan pedagang pasar Indonesia atau IKAPPI.

Deklarasi dilakukan di El Hotel Royale, Kelapa Gading, Jakarta, dan dihadiri langsung oleh Anies Baswedan.

Video Terkait
Video Terpopuler