VIDEO: Erick Thohir Klaim Gandeng Kejagung Bebersih Korupsi Di BUMN

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Rabu, 30 Agu 2023 09:50 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Menteri Badan Usaha Milik Negara, Erick Thohir menyebut, BUMN tengah fokus menggalang bersih-bersih BUMN dari korupsi.
Erick membeberkan, selama ini bumn telah bekerja sama dengan Kejaksaan Agung, dalam menangani sejumlah kasus korupsi besar, di BUMN.

Video Terkait
Video Terpopuler