VIDEO: Jokowi Bahas Peningkatan Investasi denggan Presiden Kenya

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 22 Agu 2023 13:27 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Untuk mengetahui informasi terkait kunjungan kenegaraan Presiden Jokowi ke Afrika, kita telah terhubung dengan Wakil Pemimpin Redaksi Parlando Indonesia Revolusi Riza, di Nairobi.
Selamat pagi Revo, apa agenda Presiden Jokowi pada hari ini? Dan apa saja kerjasama yang dilakukan Indonesia dengan beberapa negara-negara di Afrika.

Video Terpopuler