VIDEO: Empat Wisatawan Terseret Ombak, 1 Orang Hilang

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Rabu, 26 Apr 2023 19:01 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Empat wisatawan di Pantai Payangan, Jember, Jawa Timur, selasa sore, terseret ombak. Tiga orang selamat sedangkan satu orang lainnya masih dalam proses pencarian.

Sementara di Polewali Mandar, Sulawesi Barat, seorang anak berusia tujuh tahun tewas, akibat tenggelam saat berwisata bersama keluarganya.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler