VIDEO: 2 Jam Diperiksa, Lukas Enembe Dilarikan Ke RSPAD Gatot Subroto

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 17 Jan 2023 18:11 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Karena kondisi kesehatan yang menurun, Gubernur non aktif Papua, Lukas Enembe, tak dapat melanjutkan pemeriksaan yang dilakukan Tim KPK pada hari ini. Politisi Partai Demokrat tersebut akan kembali menjalani perawatan di RSPAD Gatot Subroto Jakarta Pusat.

Video Terkait
Video Terpopuler