VIDEO: Momen Jokowi Sindir Menterinya: Yang Enak-Enak Gak Ngajak Saya
YouTube Sekretariat Presiden | Parlando Indonesia
Rabu, 21 Des 2022 16:15 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Presiden Joko Widodo mengatakan hilirisasi industri dan ekonomi hijau menjadi kekuatan dan strategi besar ekonomi di Indonesia. Jokowi juga mengingatkan agar semua pihak memanfaatkan aset negara agar lebih produktif.