VIDEO: Bocah Tewas Terseret Arus Sungai, Keluarga Histeris

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Rabu, 07 Des 2022 16:02 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Terpeleset saat berusaha menyeberangi sungai, seorang bocah 7 tahun di Bone, Sulawesi Selatan, ditemukan tewas terseret arus, 4 kilometer dari lokasi titik hilangnya korban.

Mendapati anaknya pulang tanpa nyawa, setelah hilang selama 3 hari, ibu korban pun langsung histeris.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler