VIDEO: Komnas HAM: Tindakan Sambo Melebihi "Abuse of Power"
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Senin, 19 Sep 2022 12:31 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Ketua Komnas HAM, Ahmad Taufan Damanik menilai tindakan tersangka kasus pembunuhan berencana, Irjen Ferdy Sambo adalah penyalahgunaan kekuasaan atau Abuse of Power. Hal ini sekaligus meluruskan kesimpang-siuran isu tentang masalah kejiwaan Sambo.