VIDEO: Komnas HAM Temukan Ada Pesan Dan Foto Di HP Pelaku Yang Dihapus
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Jumat, 02 Sep 2022 14:13 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Komnas HAM memeriksa 15 handphone milik ajudan dan keluarga Ferdy Sambo, untuk mengetahui kejadian penembakan Brigadir Yosua Hutabarat yang sebenarnya. Dari pemeriksaan tersebut, didapati percakapan Whatsapp antara 7 hingga 10 Juli telah dihapus.