VIDEO: 1.056 WNA 6 Negara Yang Dilarang Masuk Indonesia, Ada di Bali

Parlando indonesia TV | Parlando Indonesia
Rabu, 01 Des 2021 13:57 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --

Kantor wilayah hukum dan HAM Provinsi Bali mulai melarang masuk warga yang berasal dari 11 negara terpapar Covid-19 varian omicron. Dari data yang dimiliki Kanwil Kumham Bali dari 11 negara terpapar ada enam negara yang warganya sudah berada di Bali. Kanwilkumhan juga akan melakukan pengawasan terhadap WNA dari negara-negara tersebut yang sudah berada di Bali.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red