VIDEO: Serba-Serbi Penyekatan Jalur Mudik

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 11 Mei 2021 15:31 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --

Sejumlah trik dilakukan ribuan pemudik demi tiba ke kampung halaman. Ada yang melintasi pos penyekatan saat petugas sedang beristirahat, ada pula yang mengajak pemudik lainnya memadati pos, dan menerobos penyekatan.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red