VIDEO: 2 Orangutan Sumatra 'Pulang' Ke Langkat Habitatnya
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Senin, 19 Apr 2021 17:35 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia --
Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam Sumatera Utara Sumater Utara, menerima kedatangan 2 individu Orangutan Sumatra - Pongo Abelii dari Balai KSDA Jawa Tengah. Dari Jawa Tengah, Asto dan Asih dibawa ke Sumatera Utara melalui Bandara Kualanamu.