VIDEO: Influencer Kehalalan Vaksin Covid-19

Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 30 Mar 2021 09:02 WIB

Jakarta, Parlando Indonesia --

Kementerian kesehatan menggandeng majelis ulama indonesia dan tokoh-tokoh semua agama dari tingkat pusat hingga kabupaten kota. untuk mengedukasi dan mensosialisasikan program vaksinasi astrazeneca yang menyasar lansia usia 60 tahun ke atas hingga petugas pelayan publik lainnya.

Video Terkait
Video Terpopuler