VIDEO: Jokowi Secara Pribadi Tolak Pemulangan WNI Eks ISIS
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Kamis, 06 Feb 2020 14:09 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Presiden Joko Widodo mengaku, secara pribadi menolak rencana memulangkan warga Indonesia eks isis kembali ke Indonesia. Presiden jokowi menyebut, keputusan resmi pemerintah terkait pemulangan warga indonesia ini, akan diambil setelah melakukan rapat terbatas dengan sejumlah pihak terkait.