VIDEO: Menkeu Sri Mulyani Soal Penyelundupan Kendaraan Mewah
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 17 Des 2019 17:42 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Kita akan menuju ke Pelabuhan Tanjung Priok, akan ada konperensi pers dari Menteri Keuangan dan Dirjen bea cukai, bersama Menteri Perhubungan dan Jaksa Agung, terkait penyelundupan kendaraan mewah ke Indonesia.