Jakarta, Parlando Indonesia -- Jakarta Parlando Indonesia -- Setelah digegerkan dengan penemuan puluhan ekor anak ular kobra, warga Perumahan Royal Citayam, Kabupaten Bogor membersihkan lingkungan mereka sekaligus mencari induk ular kobra yang diduga masih berkeliaran.