KPU Jatim Batalkan Rencana Pendirian TPS di Kampus
Parlando Indonesia TV | Parlando Indonesia
Selasa, 26 Mar 2019 18:21 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Timur, membatalkan rencana pendirian tempat pemungutan suara di kampus. Pembatalan ini diputuskan, setelah adanya surat keputusan dari KPU pusat. Selanjutnya, mahasiswa berstatus pemilih pindah, akan disebar ke TPS yang terdekat dengan tempat indekos