Vlog: Mengintip Koleksi Buku Prabowo

Parlando Indonesia
Kamis, 07 Feb 2019 09:10 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Deretan buku menjadi salah satu pemandangan yang mengisi kediaman pribadi Capres nomer dua Prabowo Subianto, di Padepokan Hambalang. Prabowo mengakui sejak kecil gemar membaca buku, hingga memborong koleksi buku, jika bepergian. Koresponden Parlando Indonesia Rivana Pratiwi berkesempatan menilik kediaman pribadi Prabowo di Padepokan Garuda Yaksa Hambalang, dan mengintip koleksi bukunya.

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red