NASIONAL

Penjaga Gawang Persela Lamongan Meninggal Dunia

Parlando Indonesia
Senin, 16 Okt 2017 13:00 WIB
Lamongan, Parlando Indonesia -- Kiper Persela Lamongan, Choirul Huda menghembuskan nafas terakhirnya minggu petang, setelah mengalami insiden benturan dengan pemain belakang. Huda langsung dibawa ke RSUD Soegiri Lamongan namun nyawanya tidak tertolong. Kementerian Pemuda dan Olahraga sampaikan ucapan bela sungkawa melalui Twitter. 

VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red