Sanksi Profesi Anggota IDI yang Terlibat Kasus Vaksin Palsu
Parlando Indonesia
Senin, 18 Jul 2016 22:39 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Pengurus Pusat Ikatan Dokter Indonesia atau IDI akan memberi sanksi profesi kepada anggotanya, jika terbukti terlibat kasus vaksin palsu. Meski begitu, IDI tetap memberi pendampingan hukum terhadap anggotanya yang terlibat.