Cirebon, Jawa Barat, Parlando Indonesia -- Koresponden Parlando Indonesia, Femi Afriadi melaporkan kondisi arus mudik di lalin Pantura, tepatnya di ruas tol Palimanan. Arus di ruas tol Palimanan lengang sedangkan arus dari arah Cirebon justru tersendat.