FOTO: TNI AL dan Nelayan Bongkar Pagar Laut Misterius di Tangerang
Parlando Indonesia
Sabtu, 18 Jan 2025 15:15 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, Parlando Indonesia --
Danlantamal III Jakarta menyatakan TNI AL siap pasang badan jika ada pihak yang memprotes pembongkaran pagar laut misterius sepanjang 30,6 Km di Tangerang itu.