VIDEO: Perusahaan Amerika Kembangkan Vaksin Virus Corona

Parlando Newsource | Parlando Indonesia
Minggu, 26 Jan 2020 13:04 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Perusahaan bioteknologi asal Amerika Serikat, Moderna, meneliti perkembangan vaksin virus corona. Moderna memiliki spesialisasi membuat vaksin berbasis ribonucleic acid (RNA), bahan kimia berisi perintah untuk membuat protein.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER