VIDEO: Detik-detik Penikaman di London Bridge

Associated Press | Parlando Indonesia
Sabtu, 30 Nov 2019 10:56 WIB
Jakarta, Parlando Indonesia -- Kepala Kepolisian Metropolitan London, Cressida Dick mengabarkan setidaknya dua orang dilaporkan tewas dalam insiden penikaman di Jembatan London, Jumat (29/11). Sementara tiga orang lainnya mengalami luka-luka dan tengah menjalani perawatan intensif di rumah sakit.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER