FOTO: Warisan Kamera Kotak Kayu Afghanistan yang Nyaris Punah
Parlando Indonesia
Selasa, 23 Nov 2021 12:05 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, Parlando Indonesia --
Kamera kotak kayu milik Haji Mirzaman menjadi peninggalan berharga di Afghanistan. Kamera jadul itu jadi satu-satunya yang tersisa.